naning scheid

Puisi Gokil

GOMBAL ANAK METAL  Aku anak metal bukan milenial Tak suka banyak nge-gombalCuma suka saos sambal 😋 Cintaku padamu asliSetengah gila tapi perduliSayangku bak channel MTVNonstop dari malam sampai pagiKadang break iklan, … Continue Reading →

Naning Scheid

Puisi Galau

PERJALANAN Kereta besi sabtu itu mengantarmu menuju impian baru Cita-cita masa depan dimana aku tidak ada di dalamnya. Tentu, kau tidak mengerti galauku – lebay tingkat dewa, ejekmu Seperti juga … Continue Reading →

puisi Naning Scheid

Puisi Satir

Jangan Ada Angelina Diantara Kita Suatu ketika siang romantis mempertemukan kitaAku tersipu saat kerlingan matamu mengarah padaku Oh suasana, berperan utama Dekatnya hatiku hatimu Terbaca isyarat seolah inilah kali pertama … Continue Reading →

puisi kegelapan

Puisi Obscure

STANZA SIANIDA Sengaja ku teguk racun yang kau racik sempurna Di cawan madu berukir kenangan berwarna perakSuasana remang,Kunang-kunang malas terbang Alunan symphony senja mengajak berdansaManis berbalut pahit menjalar api Tubuhku … Continue Reading →

inspiratif humanis

Puisi Dedikasi

Mungkin purnama lupa berkisah Tentang catatan rindu tersimpan Di kapas-kapas hitam awan penghujan Menderai kemarau Dua puluh enam tahun lalu, kita bertemu Kau, menyihirkuLemah aku terbuai aksara manis maduLaku penuh … Continue Reading →

puisi naning scheid

Puisi Sedih

Getir Malam di Stasiun Lempuyangan* Pada binar ruang di samping loket, angin mewakili bisu yang riuh; potongan hati tempo hari – jatuh, terserak di keramik retak Lalu kita bersikap selayak … Continue Reading →

puisi MASYGUL

Puisi Masygul

DÉJÀ VU Pada siang di bibir senja, ksatria berkata: “Diksi yang kau ramu Tak pantas disajikan di ruang tamu.” Benderang mendadak menjadi hitam Mendung berkumpul berkonspirasi hujan Tubuhku melengkung tercambuk … Continue Reading →

naning scheid

Puisi Romantis

CARPE DIEM Senja menjalari tubuhku yang cemas Garis-garis pikiran membekas Gusar berjalan berjijit Menghentak tanya “Mas, apakah pelangi selalu menanti di hari-hari panjang kita?” “Dek Nan, mengalir saja.Melihat masa depan … Continue Reading →

miss gawky

Puisi Lebay

PERHAPS Mungkin, bukan peluru yang akan membunuhku Mungkin, bukan belati, gempa bumi atau tsunami yang mematikankuMelainkan sikap dan tatapan dinginmu…Mungkin, dansa bisa menekan lebay berkekuatan 9,3 skala Richter Brussel, 1.12.18 … Continue Reading →